Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

PENERAPAN E-BUSINESS PADA WEBSITE AIRASIA.COM

Gambar
AirAsia Berhad  beroperasi sebagai  AirAsia  ( MYX :  5099 ) adalah sebuah  maskapai penerbangan berbiaya murah  yang berpusat di  Bandara Internasional Kuala Lumpur . AirAsia sendiri adalah maskapai swasta terbesar di Malaysia. Dengan jaringan rute di  Indonesia ,  Arab Saudi ,  Jepang ,  Malaysia ,  Thailand ,  Singapura , dan  Vietnam  serta rute carter menuju  Cina  dan  Hong Kong , AirAsia menjadikan dirinya sebagai pemain Regional yang akan berkompetisi dengan  Lion Air  dari Indonesia. Air Asia merupalan salah satu maskapai penerbangan yang menerapkan e-business yaitu, mennggunakan aplikasi berbasis website. Melalui airasia.com, maka customer hanya perlu mengakses situs tersebut untuk melakukan reservasi tiket pesawat, bahkan lebih jauh lagi mereka dapat melakukan reservasi hotel dan berbagai paket menarik yang ditawarkan oleh Air Asia. e-business terbaik di Indonesia...